Postingan

Toreh Prestasi, Ketua Umum UKM Gmail Lolos PKM-K 2023

  Dikutip dari LLDIKTI Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)  adalah kegiatan untuk meningkatkan mutu peserta didik (mahasiswa) di perguruan tinggi agar kelak dapat menjadi anggota masyarakat yang memiliki kemampuan akademis dan/atau profesional yang dapat menerapkan, mengembangkan dan meyebarluaskan ilmu pengetahuan, teknologi dan/atau kesenian serta memperkaya budaya nasional. Program ini dibagi menjadi dibagi menjadi beberapa skema, salah satunya adalah PKM-Kewirausahaan. Skema PKM ini dapat diikuti oleh semua mahasiswa dari jurusan apapun. Dalam PKM ini mahasiswa akan mengajukan proposal usaha yang akan dibuatnya.   Pada tahun ini terhitung sekitar 42 ribu proposal PKM yang diajukan dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia. Proposal yang lolos di danai tahun ini hanya sekitar 5 ribu proposal saja. Dari persaingan sengit ini, Ketua Umum UKM Gmail berhasil lolos program PKM-K dengan judul " Acalypha Indica (Kucing-kucingan) Soap sebagai Sabun Antibakteri untuk Mengatasi Irita